Soal IPA Tentang Udara Untuk Kelas 4, 5 dan 6 SD / MI

Soal IPA Tentang Udara

  1. Udara yang bergerak disebut  ................................
  2. Lilin menyala jika kita tutp dengan gelas akan padam karena ................................
  3. Angin darat bertiup pada waktu ................................
  4. Sifat-sifat udara adalah ................................
  5. Angin adalah ................................
  6. Udara yang basah banyak mengandung ................................
  7. Zat asam arang mempunyai sifat ................................
  8. Guna oksigen bagi manusia adalah  ................................
  9. Tumbuh-tumbuhan juga membutuhkan   udara untuk ................................
  10. Angin laut ialah angin yang bergerak dari  ................................
  11. Makin tinggi letak suatu daerah, maka tekanan udaranya semakin  ................................
  12. Gas paling ringan yang dikandung udarah ialah  ................................
  13. Balon yang diisi gas hidrogen akan  ................................
  14. Helium, Argon, dan Neon termasuk dalam kelompok  ................................
  15. Banyaknya oksigen di dalam udara ialah  ................................
  16. Alat pengukur tekanan udara disebut  ................................
  17. Pesawat terbang mula-mula diciptakan oleh  ................................
  18. Yang pertama membuat balon gas adalah  ................................
  19. Pesawat terbang modern disebut  ................................
  20. Yang dimaksud dengan atmosfer adalah ................................


0 komentar:

Posting Komentar

Perhatian : Untuk kebaikan bersama Dilarang menyisipkan Link Hidup.
jika cuma teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu tidak menjadi masalah, kalaupun masih ada tentunya Pihak Admin akan Menghapusnya.

Copyright © Rangkuman Pengetahuan Alam Lengkap | Powered by Blogger

Design by Anders Noren | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com