Soal-soal Ulangan Harian IPA Kelas 6 SD atau MI

Tema/Pokok Bahasan : Makhluk Hidup
A.Jawablah pertanyaan-pertanyaan dibawah ini dengan singkat dan jelas!
  1. Berikan contoh mahluk hidup yang berkembangbiak dengan membelah diri !
  2. Buatlah skema daur hidup belalang !
  3. Berikan contoh hewan -hewan yang bersifat ovivar!
  4. Buatlah skema daur hidup katak!
  5. Apakah perbedaan hewan dan tumbuh-tumbuhan?
  6. Apakah yang dimaksud dengan adapasi?
  7. Berikan contoh binatang yang tidak bertulang belakang!
  8. Apakah yang dimaksud dengan ovum?
  9. Apakah tujuan orang melakukan pengembangbiakan dengan dengan cara menyambung dan menempel?
  10. Apakah yang kamu ketahui tentang cara berkembangbiak dengan merunduk?
  11. Apakah penyerbukan itu?
  12. Bagaimana tentang perkembangbiakan dengan menempel?
  13. Bagaimanakah cara perkembangbiakan dengan cara cangkok?
  14. Bagaimanakah perkembangbiakan dengan cara stek?
  15. Apakah yang kamu ketahui tentang cara perkembangbiakan dengan :
    1. Umbi Lapis
    2. Akar tinggal
    3. Umbi akar
    4. Umbi batang
    5. Geragih
    6. Tunas adventif.

0 komentar:

Posting Komentar

Perhatian : Untuk kebaikan bersama Dilarang menyisipkan Link Hidup.
jika cuma teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu tidak menjadi masalah, kalaupun masih ada tentunya Pihak Admin akan Menghapusnya.

Copyright © Rangkuman Pengetahuan Alam Lengkap | Powered by Blogger

Design by Anders Noren | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com