GANGGUAN PADA ORGAN TUBUH MANUSIA

Setiap organ tubuh manusia pastilah memiliki daya tahan yang berbeda-beda. Kdang selalu sehat kadang juga terkena sakit. Berikut ini beberapa gangguan yang sering terjadi pada organ tubuh manusia diantaranya:
  1. Gangguan pada mata antara lain: penyakit mata, rabun senja, rabun trachom dan buta serta masih ada yang lainnya.
  2. Gangguan pada telinga seperti, infeksi (congek), tuli.
  3. Gangguan pada mulut seperti, sariawan, penyakit gigi, semua makanan terasa pahit, amandel.
  4. Gangguan pada hidung seperti, polip, pernafasan tersumbat, berlendir.
  5. Gangguan pada kulit seperi lepra, kudis, kurap, panu, kadas, luka korengan, jerawat, bisul dsb.
  6. Gangguan pada daging seperti tumor, kangker, memar dsb.
  7. Gangguan pada darah seperti kurang darah, leukimia, tekanan darah tinggi atau rendah dsb.
  8. Gangguan pada tulang, seperti tulang linu, rachitis (tulang kaki bengkok) TBC tulang, tulang rapuh dsb.
  9. Gangguan pada hati seperti, lever, hepatitis, kanker hati, sakit kuning.
  10. Gangguan pada jantung seperti lemah jantung, jantung bocor, rusak salah satu pada organ jantung dsb.
  11. Gangguan pada ginjal seperti, infeksi ginjal, kencing batu dll.
  12. Gangguan pada alat pernafasan seperti, pileg, batuk, bronchitis, TBC, kanker paru-paru dsb.
  13. Gangguan pada alat pencernaan seperti, diare, kolera, muntaber, tipus, cacingan, cacing pita, cacing tambang, ambeien, wasir dsb.
Itulah beberapa gangguan yang bisa sewaktu-waktu menyerang tubuh kita oleh sebab itu kita harus menjaganya yakni dengan cara hidup sehat.


0 komentar:

Posting Komentar

Perhatian : Untuk kebaikan bersama Dilarang menyisipkan Link Hidup.
jika cuma teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu tidak menjadi masalah, kalaupun masih ada tentunya Pihak Admin akan Menghapusnya.

Copyright © Rangkuman Pengetahuan Alam Lengkap | Powered by Blogger

Design by Anders Noren | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com