Ciri-ciri Kaktus

Kaktus dapat tumbuh pada waktu yang lama tanpa air. Kaktus biasa ditemukan di daerah-daerah yang kering (gurun).
Ciri umum kaktus :
  1. Hidup di padang pasir
  2. Dinding batang tebal dan mengandung zat lilin untuk mengurangi penguapan.
Ciri khusus kaktus:
  1. Memiliki batang yang dapat menyimpan air sehingga kaktus tahan hidup di daerah kering (padang pasir). Selain itu, daun kaktus berbentuk seperti duri yang berfungsi untuk mengurangi penguapan air.
Beberapa aneka tanaman kaktus yang indah




Ternyata walaupun bunga ini banyak durinya ternyata bunganya cantik-cantik ya! Itulah Hebatnya Sang Khalik yang menciptakan alam ini dengan berbagai keunikannya. Kita patut bersyukur kepada-Nya.

0 komentar:

Posting Komentar

Perhatian : Untuk kebaikan bersama Dilarang menyisipkan Link Hidup.
jika cuma teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu tidak menjadi masalah, kalaupun masih ada tentunya Pihak Admin akan Menghapusnya.

Copyright © Rangkuman Pengetahuan Alam Lengkap | Powered by Blogger

Design by Anders Noren | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com